Kejagung Dalami Sumber Dana Suap Rp5 M Kasus Ronald Tannur

Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung Harli Siregar menyatakan penyidik ​​masih mendalami sumber duit Rp5 miliar yang disiapkan untuk menyuap hakim agung dalam perkara Ronald Tannur. Harli mengatakan tidak mungkin Lisa Rahmat selaku kuasa hukum Ronald Tannur yang memberikan surat tersebut. Logika hukumnya tidak mungkin LR menyiapkan dana dari uangnya, tentu … Read more

Kejagung Dalami Sumber Dana Rp5 M Urus Perkara Ronald Tannur di MA

Jakarta, CNN Indonesia — Kejaksaan Agung atau Kejagung mengaku masih mendalami sumber dana Rp5 miliar yang rencananya akan digunakan sebagai uang suap kepada majelis hakim Mahkamah Agung (MA) dalam kasus kasasi Gregorius Ronald Tannur. Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung Abdul Qohar mengatakan saat ini memuat baru bisa memastikan apakah uang … Read more

Kejagung Diminta Usut Sumber Dana Suap Hakim Kasus Ronald Tannur

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Ketua Komisi III DPR RI Dede Indra Permana Soediro mengapresiasi Kejaksaan Agung (Kejagung) atas operasi tangkap tangan (OTT) terhadap tiga hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya terkait kasus dugaan suap vonis bebas Gregorius Ronald Tannur. “Apresiasi tinggi kepada Kejaksaan Agung yang berhasil melakukan OTT hingga kasus yang membuat problematika di masyarakat … Read more