PTUN Tak Terima Gugatan PDIP soal Penetapan Prabowo-Gibran

Jakarta, CNN Indonesia — Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta menyatakan tidak menerima permohonan yang diajukan PDI Perjuangan (PDIP) terkait penetapan hasil Pilpres dan Pileg 2024. Amar putusan perkara nomor:133/G/TF/2024/PTUN.JKT ini dibacakan secara elektronik (e-court) oleh majelis hakim PTUN Jakarta pada Kamis (24/10). “Menyatakan gugatan penggugat tidak diterima,” demikian amar putusan tersebut. IKLAN GULIR UNTUK … Read more

PTUN Putuskan Gugatan PDIP soal Penetapan Prabowo-Gibran Hari Ini

Jakarta, CNN Indonesia — Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta Sidang pembacaan putusan terkait permohonan PDI Perjuangan (PDIP) yang mempersoalkan penetapan hasil Pilpres dan Pileg dalam Pemilu 2024Kamis (24/10). Putusan itu sebelumnya dijadwalkan akan dibacakan pada Kamis (10/10). Namun ditunda karena majelis hakim sakit. IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN ISI “Kamis, 24 Oktober. 13.00 sampai dengan … Read more

Tak Masuk Kabinet, PDIP Tunggu PTUN Soal Penetapan Prabowo-Gibran

Jakarta, CNN Indonesia — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDIP mengungkap alasan mereka tidak mengirim wakilnya di kabinet Presiden Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming yang akan dilantik, Senin (21/10) hari ini. Ketua DPP PDIP, Deddy Yevry Sitorus mengatakan partainya saat ini masih menunggu putusan PTUN terhadap gugatan mereka terkait penetapan Prabowo-Gibran. Deddy menilai penetapan Gibran sebagai cawapres oleh … Read more

Warga Sorong Selatan Harap Prabowo Percepat SK Penetapan Hutan Adat

Jakarta, CNN Indonesia — Masyarakat Distrik Konda, Sorong SelatanPapua Barat Daya berharap pemerintahan baru di bawah kepemimpinan Prabu Subianto mendukung penerbitan surat keputusan (SK) penetapan hutan adat. Saat ini tim verifikasi yang terdiri dari pemerintah, perguruan tinggi dan organisasi lingkungan tengah melakukan verifikasi subjek dan objek ke wilayah yang dituju untuk mendapatkan SK tersebut. Perwakilan … Read more

Kasus Bully PPDS Undip Naik ke Penyidikan, Penetapan Tersangka Ditunda

Jakarta, CNN Indonesia — Polda Jateng akhirnya menaikkan status kasus dugaan perundungan (menggertak) di PPDS Anestesi Undip ke penyidikan. Meski demikian, kepolisian belum menetapkan tersangka dalam kasus tersebut. Mengutip dari Antara, Polda Jateng menunda penetapan tersangka, karena masih perlu dilakukan pendalaman terhadap perkara tersebut. Kabid Humas Polda Jawa Tengah Kombes Pol Artanto mengatakan terdapat beberapa … Read more