Mendikdasmen Mu’ti Keluhkan Kurangnya Lagu Anak yang Mendidik

Jakarta, CNN Indonesia — Lagu-lagu anak bisa jadi hal yang sangat langka akhir-akhir ini. Hal ini juga yang dikeluhkan Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti. Dia mengatakan saat ini sekolah-sekolah sangat kekurangan lagu anak. Dia menginginkan agar lagu-lagu anak yang lebih edukatif dapat dikembangkan, terutama untuk digunakan dalam jenjang pendidikan anak usia dini. … Read more

Jangan Sampai Anak Nyanyi Lagu Patah Hati

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti ingin agar lagu-lagu anak yang lebih edukatif dikembangkan untuk digunakan di tingkat pendidikan anak usia dini (PAUD). Ia mengatakan sekolah kini kekurangan lagu anak-anak. “Kita kekurangan lagu-lagu anak yang mendidik. Jangan sampai anak-anak kita nyanyi lagu patah hati atau lagu-lagu dewasa di PAUD,” … Read more