Daftar Lengkap Rekayasa Lalu Lintas saat Pelantikan Prabowo dan Gibran

Jakarta, CNN Indonesia — Skema rekayasa lalu lintas diterapkan saat pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wapres RI hari ini, Minggu (20/10). Berikut daftar lengkap rekayasa lalu lintas saat pelantikan Presiden. Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Latif Usman mengatakan skema rekayasa lalu lintas saat pelantikan Presiden dan Wakil Presiden bakal diterapkan … Read more

PDIP Ingatkan Pj Gubernur Jakarta Baru soal Netralitas ASN di Pilkada

Jakarta, CNN Indonesia — Penasihat Fraksi PDI Perjuangan DPRD DKI Jakarta Jhonny Simanjuntak mengingatkan Pj Gubernur DKI Jakarta yang baru, Teguh Setyabudi untuk menjaga netralitas ASN di Pilgub Jakarta 2024. Teguh bakal dilantik menggantikan Heru Budi Hartono pada Jumat (18/10). Nama Teguh memang satu dari tiga nama yang diusulkan DPRD DKI Jakarta ke Kemendagri. Dari … Read more

Ma’ruf Pindahan dari Rumah Dinas ke Depok, Bawa Koleksi Tanaman Hias

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengaku sudah pindah dari rumah dinas di kawasan Menteng, Jakarta Pusat ke rumah pribadinya di kawasan Cimanggis, depokJawa Barat jelang berakhirnya masa tugasnya sebagai wakil presiden pada 20 Oktober mendatang. “Walaupun belum selesai saya karena beberapa hari lagi, saya sudah berniat bahwa sebelum tanggal 20 saya sudah … Read more

Tugas dan Wewenang Korps Pemberantasan Korupsi Polri Bentukan Jokowi

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Joko Widodo (Jokowi) akhirnya meresmikan pembentukan Korps Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi (Kortas Tipikor) Polri. Pembentukan Kortas Tipikor itu diteken oleh Presiden Jokowi melalui Peraturan Presiden Nomor 122 Tahun 2024 yang ditandatangani pada Selasa 15 Oktober kemarin. IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN ISI Kortas Tipikor Polri itu merupakan hasil pengembangan dari Direktorat … Read more

Saya Menyesal Harus Berhenti Ikut Bangun Papua

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Presiden Ma'ruf Amin Pengakuan menyesal karena digambarkan sebagai wakil presiden akan berakhir beberapa hari ke depan sehingga tidak bisa ikut membangun kawasan Papua ke depannya lagi. Hal ini ia sampaikan dalam pidatonya di hadapan kepala daerah se-Papua pada acara 'Percepatan Pembangunan dan Otonomi Khusus Papua' di Istana Wakil Presiden, Jakarta, … Read more

Mobil Rombongan MTQ Kecelakaan di Tol Ungaran, 4 Pelajar Tewas

Semarang, CNN Indonesia — Sebuah kendaraan minibus Elf yang ditumpangi rombongan pelajar dari Bantul, DIY mengalami kecelakaan di ruas Tol Bawen-Semarang KM 432+600 jalur B Kecamatan Ungaran Timur Kabupaten Semarang, Jumat (18/10). Kecelakaan berawal saat mobil Elf nopol DK 7834 AI berangkat dari Bantul menuju kampus Unisulla Semarang untuk mengikuti Lomba MTQ. Sekitar pukul 11.15 … Read more

Kapolri Antisipasi Demo saat Pelantikan Presiden 20 Oktober

Jakarta, CNN Indonesia — Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabu mengatakan juga mengantisipasi potensi demo saat acara pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih pada Minggu (20/10). “Tentunya harus kita antisipasi adanya potensi masyarakat yang akan melaksanakan kegiatan tentunya ada yang ikut ikut menyambut rencana pelantikan termasuk mungkin mendoakan,” kata Sigit usai apel gelar pasukan di Monas, … Read more

INFOGRAFIS: Warisan-warisan Legislasi Era Jokowi

Terdapat setidaknya tiga warisan peraturan perundang-undangan yang lahir di era Jokowi selama satu dekade memimpin Indonesia. Source link

Perubahan Besar Komisi Pemberantasan Korupsi di Era Jokowi

Jakarta, CNN Indonesia — Salah satu catatan di bidang hukum dari 10 tahun pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dari tahun 2014-2024 adalah pelemahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Lembaga pemberantasan korupsi yang lahir di era Kepresidenan Megawati Soekarnoputri pada tahun 2002 lalu dinilai tak lagi segarang dulu, kepercayaan rakyat pun kian luntur. IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN … Read more

Melki Laka Lena-Johanis Unggul di Pilgub NTT

Jakarta, CNN Indonesia — Hasil survei yang dirilis oleh Voxpol Center mencatat elektabilitas calon pasangan gubernur dan wakil gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) nomor urut 2, Emanuel Melkiades Laka Lena-Johanis Asadoma unggul dari dua pasangan lain yang menjadi rivalnya pada Pilgub NTT. Peneliti Voxpol, M Erfa Redhani mengatakan dalam pertanyaan terbuka pasangan cagub-cawagub NTT, Melki … Read more