Jejak Tom Lembong, Penulis Pidato Jokowi hingga Pentolan Tim Anies

Jakarta, CNN Indonesia — Kejaksaan Agung (Kejagung) mengumumkan Thomas Trikasih Lembong atau Tom Lembong sebagai tersangka korupsi impor gula 2015-2016. Tom dikenal pernah dekat dengan sejumlah politisi, seperti bekas Presiden Joko Widodo hingga Anies Baswedan. Pria kelahiran 4 Maret 1971 itu berprofesi sebagai pengusaha. Dia menempuh pendidikan sarjana di Universitas Harvard. Tom lulus pada tahun … Read more

Kejagung Sebut Tom Lembong Teken Izin Impor saat RI Surplus Gula

Jakarta, CNN Indonesia — Kejaksaan Agung (Kejagung) menyebut Thomas Lembong alias Tom Lembong mengeluarkan izin Persetujuan Impor (PI) meskipun Indonesia sedang mengalami surplus gula. Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung Abdul Qohar menyebut izin impor itu dikeluarkan Tom Lembong saat menjabat sebagai Menteri Perdagangan (Mendag) pada periode 2015-2016. IKLAN GULIR UNTUK … Read more

Menteri PPPA Soal Komisi VIII Pria Semua: Paham Sih, Perlu Pendalaman

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Arifatul Choiri Fauzi buka suara soal mitranya di DPR, Komisi VIII yang seluruh pimpinannya merupakan laki-laki. Ia menilai meski dipimpin oleh laki-laki, namun semuanya memahami isu yang mereka bahas di komisi tersebut yakni seputar agama, sosial, pemberdayaan perempuan dan perlindungam anak. Meski begitu, Arifatul … Read more

Pemberantasan Korupsi Tanpa UU Perampasan Aset Sudah Cukup

Jakarta, CNN Indonesia — Wakil Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR Ahmad Doli Kurnia menilai upaya pemberantasan korupsi di Indonesia sudah cukup tanpa perlu adanya Undang-undang (UU) Perampasan Aset. Doli mengatakan pandangan tersebut datang dari diskusi internal dengan beberapa anggota dewan di Baleg. Ya, sebetulnya kalau bicara tentang pemberantasan korupsi, tanpa juga kita kemudian membuat UU … Read more

Pj Gubernur Elen Dorong Pemda Optimalkan Data BPS untuk Bangun Sumsel

Jakarta, CNN Indonesia — Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Elen Setiadi mendorong agar Pemerintah Daerah di tingkat provinsi, kabupaten dan kota Sumsel menggunakan data Badan Pusat Statistik (BPS) sebagai dasar landasan penyusunan perencanaan pembangunan yang lebih efektif. “Tidak ada kebijakan ke depan kalau tidak berbasiskan data. Oleh karena itu kita sangat bersyukur BPS mau … Read more

Pemkot Kotamobagu Perkuat Kerja Sama Pendidikan dengan UDK – Berita online Lokal

KOTAMOBAGU, Berita Online Lokal.Com – Penjabat (PJ) Wali Kota Kotamobagu, Abdullah Mokoginta, menerima kunjungan dari Universitas Dumoga Kotamobagu (UDK) di ruang kerjanya, Kamis (24/10/2024). Kunjungan ini fokus pada penandatanganan kerja sama antara Pemerintah Kota Kotamobagu dan UDK terkait pemanfaatan perpustakaan daerah sebagai upaya meningkatkan mutu pendidikan. “Pertemuan dengan UDK hari ini bertujuan untuk menandatangani kerja … Read more

KPK Usut Kasus Dugaan Korupsi Pengadaan Laptop di PT INTI

Jakarta, CNN Indonesia — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) membuka penyidikan kasus dugaan korupsi proyek kerja sama pengadaan komputer dan laptop tahun 2017-2018 di PT Industri Telekomunikasi Indonesia (PT INTI) Persero. KPK menggunakan Surat Perintah Penyudikan (Sprindik) umum sehingga belum menetapkan tersangka. IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN ISI “Ini merupakan Sprindik yang baru diterbitkan oleh KPK. Belum … Read more

Kasus Penyanderaan Bocah di Pejaten Dilimpahkan ke Polres Jaktim

Jakarta, CNN Indonesia — Polres Metro Jakarta Selatan melimpahkan kasus penyanderaan anak perempuan di pos polisi (pospol) dekat Desa Pejaten ke Polres Metro Jakarta Timur. “Tersangka dan barang buktinya sudah kita limpahkan ke Polres Jaktim,” kata Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Gogo Galesung kepada wartawan, Senin (28/10). Gogo mengatakan pelimpahan ini dilakukan karena … Read more

Pelaku Penyekapan Bocah di Pospol Pejaten Alami Halusinasi Efek Sabu

Jakarta, CNN Indonesia — Polisi menyebut pelaku penyekapan terhadap anak perempuan berinisial S (4) di pos polisi (pospol) dekat Pejaten Village, Jakarta Selatan mengalami halusinasi efek mengkonsumsi narkoba jenis sabu. Aksi penyekapan ini bermula saat pelaku berinisal IJ (54) yang merupakan rekan bisnis ayah korban, mengajak korban untuk jalan-jalan. Saat itu, pelaku meminta korban atas … Read more

Program Dharma Pongrekun untuk Ibu Menyusui: Banyak Makan Daun Katuk

Jakarta, CNN Indonesia — Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut dua, Dharma Pongrekun menyarankan agar ibu menyusui banyak makan daun katuk agar tak kekurangan air susu. Pernyataan itu disampaikan Dharma saat menjawab pertanyaan panelis soal program untuk kesehatan ibu dan anak dalam debat kedua Pilgub DKI Jakarta, Ancol, Jakarta, Minggu (27/10) malam. Menurut Dharma, daun … Read more