Prabowo Pesan Becak Listrik untuk Tukang Becak: Kita Bagi Bertahap

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabu Subianto mengaku sedang bekerja sama dengan PT Len Industri untuk membuat becak listrik dan akan dibagi-bagikan bagi para tukang becak. “Kita akan mewujudkan makan bergizi. Saya bekerja sama dengan industri pertahanan dalam hal ini PT LEN kita bikin becak listrik,” kata Prabowo di acara Deklarasi Gerakan Solidaritas Nasional di … Read more

PBNU Minta ke Menteri Mu’ti Agar Guru ASN Bisa Mengajar Sekolah Swasta

Jakarta, CNN Indonesia — Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Ulil Abshar Abdalla mengusulkan supaya guru yang berstatus aparatur sipil negara (ASN) diizinkan mengajar di sekolah-sekolah swasta tanpa kehilangan statusnya sebagai ASN. Hal inilah yang diusulkan PBNU ketika Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf bertemu dengan Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti pada … Read more

PDIP Dukung Wacana Revisi Paket UU Politik Omnibus Law

Jakarta, CNN Indonesia — Anggota Komisi II DPR dari Fraksi PDIPDeddy Yevry Sitorus mendukung wacana revisi paket UU Politik melalui metode penggabungan atau hukum omnibus. “DPR perlu mempertimbangkan revisi paket UU Politik yang ada agar konsolidasi demokrasi tetap berjalan di jalur yang benar,” kata Deddy saat dihubungi, Jumat (1/11). Deddy mendorong sejumlah perbaikan yang harus … Read more

KPK Tak Bisa Putuskan Status Fasilitas Jet Pribadi Kaesang

Jakarta, CNN Indonesia — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak bisa menetapkan status penerimaan fasilitas jet pribadi oleh Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep masuk kategori gratifikasi atau tidak. Alasannya, menurut Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron, anak bungsu Presiden RI ketujuh Joko Widodo (Jokowi) itu bukan seorang penyelenggara negara. IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN ISI … Read more

RK Napak Tilas Rasuna Epicentrum, Inspirasi Perbanyak Kawasan Hijau

Jakarta, CNN Indonesia — Calon Gubernur Jakarta Ridwan Kamil menelusuri kawasan Rasuna Epicentrum, Jakarta Selatan, Kamis (31/10). Menapak tilas karyanya, arsitek dan ahli tata kota tersebut tampak menikmati suasana petang hari sambil menelusuri pinggiran sungai kecil yang melintasi kawasan tersebut. Kawasan Rasuna Epicentrum merupakan karya yang didesain sebelum menjadi pejabat publik di Bandung dan Jawa … Read more

Andika Unggul Tipis 0,6 Persen dari Luthfi

Jakarta, CNN Indonesia — Hasil survei Saiful Mujani Research & Consulting (SMRC) mencatat pasangan nomor urut 1 Andika Perkasa-Hendrar Prihadi unggul di Pilgub Jawa Tengah 2024. Dalam simulasi surat suara, Andika-Hendi hanya unggul tipis dari Ahmad Luthfi-Taj Yasin dengan selisih 0,6 persen. Andika-Hendi meraih 48,1 persen, sementara Luthfi-Taj Yasin memperoleh 47,5 persen suara. IKLAN GULIR … Read more

Istana Buka Suara soal Makan Malam Prabowo dan Ridwan Kamil

Jakarta, CNN Indonesia — Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi buka suara usai PresidenPrabowo Subianto makan malam bersama dengan calon Gubernur Jakarta Ridwan Kamil (RK). Hasan mengatakan keduanya memiliki hubungan kedekatan pribadi. Beliau berdua memang punya kedekatan pribadi, kata Hasan dalam keterangannya, Jumat (1/11). IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN ISI Namun, Hasan tidak memberikan pembahasan mengenai … Read more

Vicky Prasetyo Menyala di Debat Pilkada: Nyanyi, Ditegur Moderator

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Selebritas yang juga calon Bupati Pemalang Vicky Prasetyo menjadi sorotan publik dalam debat Pilkada Pemalang 2024. Dia melakukan sejumlah aksi, mulai dari bernyanyi hingga interupsi. Suasana perdebatan jadi ramai dan menarik. Debat dilaksanakan di Ballroom Hotel PemalangKamis (31/10). Tema perdebatan kalo ini adalah “Tata Kelola Pemerintahan Bersih untuk Birokrasi … Read more

Pj Gubernur Elen Bahas Upah Minimum 2025 Bersama Mendagri dan Menaker

Jakarta, CNN Indonesia — Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Elen Setiadi menghadiri rapat koordinasi (Rakor) yang diselenggarakan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) secara virtual, Kamis (31/10). Rakor virtual yang juga menghadirkan Menteri Tenaga Kerja Yassierli ini membahas maraknya isu pemutusan hubungan kerja (PHK) dan persiapan dalam penetapan upah minimum 2025. Dipimpin Menteri Dalam Negeri (Mendagri) … Read more

Kecelakaan Maut di Tol, Rombongan TV One Hendak Liputan Investigasi

Jakarta, CNN Indonesia — Rombongan kru TV One yang terlibat kecelakaan maut dengan truk di Tol PemalangJawa Tengah, pada Kamis (31/10), sedang dalam perjalanan untuk melakukan liputan investigasi. Salah jurnalis TV One yang selamat, Felicia Amelinda mengatakan mulanya perjalanan dari arah Jakarta menuju Jawa Tengah berjalan lancar. Ia menyebut rombongannya sempat berhenti di salah satu … Read more