Titiek Soeharto Jadi Ketua Komisi IV DPR

Jakarta, CNN Indonesia — Anggota DPR dari Fraksi Partai Gerindra Siti Hediati Soeharto alias Titiek Soeharto ditetapkan sebagai Ketua Komisi IV DPR. komisi itu menuaungi urusan pertanian, kehutanan, dan kelautan. “Komisi IV sudah tadi, ketuanya Ibu Siti Hediati ya. Jadi, Bu Titiek dari Gerindra tadi sudah ditetapkan juga,” kata Wakil Ketua DPR Saan Mustopa di … Read more

Mampukah Kabinet Gemuk Prabowo Eksekusi Program ‘Quick Win’ Rp100 T?

Daftar Isi Jakarta, CNN Indonesia — Kabinet Merah Putih yang 'gemuk' di bawah Presiden Prabu Subianto disebut-sebut menjadi tantangan sendiri untuk menjalankan program prioritas 'Quick Win' atau Program Hasil Terbaik Cepat (PHTC) untuk tahun 2025. Total anggaran untuk program Quick Win mencapai lebih dari Rp100 triliun. Salah satu program Quick Win adalah makan bergizi gratis … Read more

Eddy Hiariej, Pernah Jadi Tersangka KPK Kini Jabat Wakil Menteri Hukum

Jakarta, CNN Indonesia — Edward Omar Sharif Hiariej atau Eddy Hiariej diangkat menjadi Wakil Menteri Hukum oleh Presiden Prabowo Subianto. Eddy akan mendampingi Menteri Hukum Supratman Andi Agtas. Eddy yang merupakan mantan Wakil Menteri Hukum dan HAM di Kabinet Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah dilantik Prabowo di Istana Negara, Jakarta, Senin (21/10. Pria yang kerap … Read more

Momen Prabowo Lantik Jajaran Menteri Kabinet Merah Putih

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabowo melantik 53 menteri dan kepala badan negara setingkat menteri dalam Kabinet Merah Putih periode 2024-2029. Bagikan: url telah tercopy Source link

Tak Masuk Kabinet, PDIP Tunggu PTUN Soal Penetapan Prabowo-Gibran

Jakarta, CNN Indonesia — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDIP mengungkap alasan mereka tidak mengirim wakilnya di kabinet Presiden Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming yang akan dilantik, Senin (21/10) hari ini. Ketua DPP PDIP, Deddy Yevry Sitorus mengatakan partainya saat ini masih menunggu putusan PTUN terhadap gugatan mereka terkait penetapan Prabowo-Gibran. Deddy menilai penetapan Gibran sebagai cawapres oleh … Read more

Kepadatan Penumpang MRT di Hari Pelantikan Prabowo-Griban

Jakarta, CNN Indonesia — Masyarakat memadati MRT untuk menghadiri pesta rakyat yang digelar dalam rangka menyambut pelantikan Prabowo-Gibran menjadi presiden dan wakil presiden. Bagikan: url telah tercopy Source link

PDIP Buka Suara soal Kans Pertemuan Mega-Prabowo Usai Pelantikan

Jakarta, CNN Indonesia — Ketua DPP PDIP Bidang Kehormatan Partai, Komaruddin Watubun meminta masyarakat menunggu pertemuan antara Megawati Sukarnoputri dengan Presiden RI Prabowo Subianto. “Soal kapan? kita tunggu tanggal mainnya,” kata Komaruddin di kompleks parlemen, Jakarta, Minggu (20/10). Komaruddin menyebut kedua sosok itu merupakan tokoh bangsa, sehingga pertemuan keduanya dalam rangka kepentingan nasional pun akan … Read more

Kalau Ikan Busuk, Busuknya dari Kepalanya

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden RI Prabu Subianto mengajak pejabat negara untuk bersama-sama anggota korupsi di Indonesia. Ajakan ia sampaikan saat pidato perdana usai dilantik menjadi presiden ke-8 RI pada Minggu (20/8). Ajakan ia sampaikan terkait posisinya sebagai presiden saat ini. Ia menyinggung pepatah jika ikan busuk, maka busuknya berasal dari kepala. IKLAN GULIR UNTUK … Read more

Prabowo-Gibran Bakal Dilantik Hari Ini, Jokowi-Ma’ruf Lengser

Jakarta, CNN Indonesia — Prabu Subianto dan Gibran Rakabuming bakal dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI 2024-2029 hari ini, Minggu (20/10). Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan yang diselenggarakan akan berlangsung di Kompleks DPR/MPR RI, Senayan, Jakarta pada pukul 10.00 WIB. IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN ISI Ketua MPR RI Ahmad Muzani akan memimpin langsung Sidang … Read more

Tarif MRT, LRT, Transjakarta Hanya Rp1 saat Pelantikan Prabowo-Gibran

Jakarta, CNN Indonesia — Biaya transportasi umum seperti MRT, LRT, dan Transjakarta dipangkas menjadi Rp1 pada Minggu (20/10) atau bertepatan dengan pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih 2024-2029. “Masyarakat dapat menggunakan transportasi umum di Jakarta dengan tarif khusus Rp1 pada Minggu 20 Oktober 2024, bersamaan dengan pelantikan presiden dan wakil presiden terpilih periode 2024-2029,” ucap … Read more