Kapal Coast Guard China Ganggu Kapal Pertamina di Laut Natuna Utara

Batam, CNN Indonesia — Kapal Penjaga Pantai China (CCG) 5402 terpantau kembali memasuki wilayah perairan perairan Indonesia, tepatnya di Laut Natuna Utarapada Kamis pagi (24/10). Terbaru, kapal China terdeteksi masuk perairan Natuna Utara dan mengganggu lagi kegiatan Survei dan Pengolahan Data Seismik 3D Arwana yang sedang dilakukan PT Pertamina East Natuna menggunakan kapal MV Geo … Read more

Tiga Hakim Pengadil Ronald Tannur Jadi Tersangka Dugaan Suap

Surabaya, CNN Indonesia — Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur memastikan pihak Kejaksaan Agung (Kejagung) telah menangkap tiga hakim pengadil kasus Ronald Tannur, di Surabaya. Ketiganya juga sudah ditetapkan sebagai tersangka kasus penyuapan. Mereka adalah Erintuah Damanik, Mangapul dan Heru Hanindyo. Ketiganya saat ini masih diperiksa di kantor Kejati Jatim, di Jalan A Yani, Surabaya, sejak … Read more

Pesan Penting Prabowo di Sidang Kabinet: Jangan Ada Proyek Mercusuar

Jakarta, CNN Indonesia — PresidenPrabowo Subianto meminta para menterinya untuk tidak membuat proyek mercusuar pada pemerintahannya. Prabowo menugaskan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional untuk memastikan semua program dan kegiatan di semua kementerian dan lembaga mempunyai kontribusi yang signifikan bagi rakyat. IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN ISI “Pelajari lagi semua proyek, jangan ada proyek yang mercusuar. Semua ditujukan … Read more

Demi Allah, Demi Rasul Tak Ada Uang Kemendes untuk Acara Haul

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal, Yandri Susanto sumpah atas nama Allah SWT jika dirinya tak menggunakan uang upacara untuk acara haul (peringatan hari wafat) ibunya di Sindangheula, Pabuaran, Serang, Banten. “Tapi intinya dari acara itu tidak satu sen pun uang Kemendes yang saya gunakan demi Allah demi Rasul enggak ada,” … Read more

Kepemimpinan Moettaqien Hasrimi di Tebing Tinggi, Dekat dengan Warga

Jakarta, CNN Indonesia — Penjabat (Pj) Wali Kota Tebing Tinggi 2024-2025, Moettaqien Hasrimi dinilai sebagai sosok pemimpin yang dekat dengan warga dengan sejumlah sifat yang dapat menjadi inspirasi. Penelaah Teknis Kebijakan Pemerintah Kota (Pemkot) Tebing Tinggi, Dina Hairani Sinaga menilai salah satu kemampuan Moettaqien yang paling menonjol adalah dalam berkomunikasi, yang sangat membantu saat Moettaqien … Read more

Anggota DPR Minta Libur 3 Hari saat Pencoblosan Pilkada 2024

Jakarta, CNN Indonesia — Badan Legislasi DPR menerima usulan agar ada libur tiga hari bertepatan dengan hari pencoblosan pemilihan kepala daerah (Pilkada) yang akan digelar serentak pada 27 November mendatang. Pernyataan itu disampaikan Wakil Ketua Baleg DPR dari PKB, Ahmad Iman Sukri usai rapat perdana Beleg, Rabu (23/10). “Jadi banyak anggota tadi mengusulkan agar minta … Read more

DPR Tetapkan Pimpinan dan Mitra Kerja 13 Komisi, PDIP Paling Banyak

Jakarta, CNN Indonesia — DPR resmi menetapkan susunan pimpinan komisi dan alat kelengkapan dewan (AKD) lainnya dalam rapat paripurna di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (22/10). Total ada 13 komisi dan tujuh AKD DPR periode 2024-2029. “Kami meminta persetujuan fraksi-fraksi, apakah komposisi fraksi-fraksi pada pimpinan ketua dan wakil ketua pada alat kelengkapan DPR RI masa keanggotaan … Read more

Menteri Perumahan Maruarar Sirait Temui Jaksa Agung

Jakarta, CNN Indonesia — Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman Maruarar Sirait berdiskusi dengan Jaksa Agung ST Burhanuddin di Kejaksaan Agung, Selasa (22/10). Pertemuan keduanya itu dibenarkan Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejaksaan Agung Harli Siregar. Iya, infonya Pak Maruarar datang pukul 13.00 WIB, kata Harli saat dihubungi. IKLAN GULIR UNTUK MELANJUTKAN ISI Kendati demikian, Harli … Read more

Dasco Jamin Tugas Penasihat Khusus Presiden Tak Overlap dengan Menteri

Jakarta, CNN Indonesia — Ketua Tim Gugus Tugas Sinkronisasi Prabowo-Gibran Sufmi Dasco Ahmad menjamin tidak akan ada tumpang tindih kewenangan antara penasihat khusus presiden dengan menteri. Dasco menyampaikan utusan khusus presiden dan penasihat khusus presiden bertugas memberi masukan kepada presiden. Prabowo akan mempertimbangkan masukan-masukan itu dalam pengambilan keputusan. Menurut saya itu tidak akan tumpang tindih, … Read more

Daftar Lengkap 7 Penasihat Khusus Prabowo, 4 Jenderal Senior TNI

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Prabu Subianto resmi melantik Wiranto, Luhut Binsar Panjdaitan, hingga Dudung Abdurachman sebagai Penasihat Khusus Presiden di Istana pada Selasa (22/10) pagi. Para Jenderal Purnawirawan TNI itu dilantik langsung oleh Prabowo bersama jajaran utusan khusus presiden serta kepala badan yang akan bertugas untuk periode 2024-2029. Pelantikan ini rangkaian menjadi lanjutan dari … Read more