Pemerintah Desa Tababo Dukung Penuh Program Ketahanan Pangan – Berita online Lokal

Belang, BeritaOnlineLokal.com – Pemerintah Desa Tababo Kecamatan Belang Kabupaten Minahasa Tenggara (Mitra) terus dan terus mensosialisasikan program pemerintah Republik Indonesia bahkan pemerintah kabupaten Minahasa Tenggara yakni program ketahanan pangan. Teranyar, Pemerintah Desa Tababo melaksanakan penanaman perdana tanaman cabe Jumat (18/10/2024) kemarin. Hukum Tua Desa Tababo kecamatan belang Drs.Erfie Liu menjelaskan Penanaman perdana Cabe tersebut dipimpin … Read more

Daftar Skema Rekayasa Lalu Lintas Saat Pelantikan Presiden 20 Oktober

Jakarta, CNN Indonesia — Kepolisian menyiapkan skema rekayasa lalu lintas di sepanjang Senayan hingga Harmoni saat pelantikan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wapres RI pada Minggu (20/10). Akan ada beberapa pengalihan arus yang akan kita lakukan, seperti di Harmoni, Patung Kuda, Bundaran HI, Semanggi, begitu juga di Bundaran Senayan, inilah yang tentunya kita akan melihat betul … Read more

H-1 Pelantikan Presiden, Prabowo dan Megawati Belum Juga Bertemu

Jakarta, CNN Indonesia — Ketua Umum PDIP Megawati Sukarnoputri dan Presiden terpilih, Prabu Subianto diisukan akan bertemu pada Kamis (17/10) kemarin bertepatan dengan hari ulang tahun Prabowo. Pilpres Usai 2024, wacana pertemuan Megawati dan Prabowo terus menguat. Puan sebelumnya mengakui intens berkomunikasi dengan Prabowo setelah gelaran pilpres. Menurut kabar, pertemuan akan digelar sebelum pelantikan Prabowo … Read more

Khofifah Belum Pasti Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran

Surabaya, CNN Indonesia — Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur nomor urut 2, Khofifah Indar Parawansa-Emil Dardak mengaku belum memastikan akan menghadiri pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI terpilih, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Pelantikan Prabowo-Gibran akan dilaksanakan pada 20 Oktober 2024 nanti di Gedung MPR/DPR RI Jakarta. Khofifah mengaku belum mendapatkan undangan acara pelantikan … Read more

PDIP Ingatkan Pj Gubernur Jakarta Baru soal Netralitas ASN di Pilkada

Jakarta, CNN Indonesia — Penasihat Fraksi PDI Perjuangan DPRD DKI Jakarta Jhonny Simanjuntak mengingatkan Pj Gubernur DKI Jakarta yang baru, Teguh Setyabudi untuk menjaga netralitas ASN di Pilgub Jakarta 2024. Teguh bakal dilantik menggantikan Heru Budi Hartono pada Jumat (18/10). Nama Teguh memang satu dari tiga nama yang diusulkan DPRD DKI Jakarta ke Kemendagri. Dari … Read more

Terima Kasih atas Kerja Keras untuk Negeri

Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Joko Widodo (Jokowi) berpamitan kepada seluruh menteri, wakil menteri, dan kepala badan di Kabinet Indonesia Maju. Sambutan terakhir itu disampaikan Jokowi dalam acara jamuan makan siang di Istana Negara, Jakarta, Jumat (18/10). Jokowi berterima kasih kepada seluruh 'anak buahnya' yang selama ini telah membantu pemerintahan. Ia pun berharap apa yang … Read more

Tersangka Pencurian Data NIK Warga Bogor Dilimpahkan ke Kejaksaan

Jakarta, CNN Indonesia — Polresta Bogor Kota akan melimpahkan dua tersangka kasus dugaan pencurian data Nomor Induk Kependudukan (NIK) warga Bogor untuk aktivasi kartu seluler ke kejaksaan. Kasat Reskrim Polresta Bogor AKP Aji Riznaldi Nugroho mengatakan perencanaan pelimpahan tahap II akan dilakukan pada Selasa (22/10) setelah dilengkapi petunjuk dari jaksa penuntut umum (JPU). Petunjuknya hanya … Read more

Qodari Ikut ‘Hambalang Retreat’, Posisi Tunggu Pengumuman Prabowo

Jakarta, CNN Indonesia — Pemerhati politik Muhammad Qodari mengklaim telah diberi tugas khusus oleh Presiden terpilih, Prabu Subianto pada kabinet mendatang. Pernyataan itu disampaikan Qodari terkait kehadirannya di acara pembekalan kepada para calon menteri dan wakil menteri atau Hambalang Retreat di Padepokan Garuda Yaksa, Hambalang, Bogor, hari kedua, Kamis (17/10). Namun, Qodari enggan mengungkap posisi … Read more

Cuma 4 Bulan Jadi Pj, Teguh Prioritas Antisipasi Banjir & Pilgub DKI

Jakarta, CNN Indonesia — Pejabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Teguh Setyabudi telah menyusun program prioritas yang harus dikerjakan di masa jabatannya yang hanya empat bulan. Salah satunya, penanggulangan banjir. Ia mengatakan saat ini telah memasuki musim hujan. “Ini sudah bulan yang 'ber, ber, ber', artinya kita juga sudah harus bersiap juga musim hujan, bagaimana kita … Read more

Memperkuat RAD Pangan dan Gizi Berkualitas, Bappelitbangda Gelar FGD – Berita online Lokal

KOTAMOBAGU, Berita Online Lokal.Com – Bappelitbangda Kotamobagu menggelar Focus Group Discussion (FGD) tentang Rencana Aksi Daerah (RAD) tentang Pangan dan Gizi, Kamis (17/10/2024). Kegiatan yang diselenggarakan di Aula Kantor Bappelitbangda Kotamobagu tersebut dibuka secara resmi Asisten II Pemkot Kotamobagu Adnan Massinae. Menurut Kepala Bappelitbangda Kotamobagu, Chelsia Patungan, tujuan utama pelaksanaan FGD ini adalah untuk menyusun … Read more